--> Skip to main content

Facebook Ads atau Google Adwords ??

Periklanan di dunia maya makin rame saat ini. Ketika banyak dari kita bingung untuk memilih memasang iklan dimanakah yang cocok bagi produk kita?? apakah di Facebook Ads atau yang sering disebut 'FBAds' ataukah memasang iklan di Google Adwords ?? Dua media raksasa ini tentu saja menjadi pesaing besar dalam benak kita ketika kita hendak memilih media periklanan yang tepat untuk membantu memasarkan produk kita. Entah produk jualan ( Kosmetik, Busana ) maupun produk informasi yang hendak kita bagikan ke khalayak ramai di dunia maya ini.
Nah, bagi saya sih lebih memilih mengembangkan blog pribadi kita saja. Berusaha semaksimal mungkin untuk mengembangkan blog pribadi kita. meningkatkan jumlah trafik kunjungan ke blog pribadi kita (blog gratisan juga ga masalah koq)
Dan ketika kita sudah memiliki trafik kunjungan yang lumayan bagus, kita bisa menggunakan blog kita tersebut untuk beriklan mengenai produk kita. Perkenalkan kepada dunia mengenai produk yang akan kita bagikan tersebut. Selain mudah dan gampang, juga tentunya GRATIS.. Tiss..Tissss...

Juga kita bisa memanfaatkan jumlah kunjungan yang banyak tersebut untuk mendapatkan uang dari Google. Tentunya kita semua sudah tau dan mengerti tentang Google Adsense kan ??
Nah, daftarkan saja blog kita tersebut kepada program Google Adsense tersebut. Tanpa anda membayar ke Google, tapi Google yang akan membayar kepada anda..
Ga ngeluarin duit, tapi malah dapetin Duit.. hehehhe

Gampang bukan ?? itulah cara beriklan yang murah meriah di dunia maya dan mendapatkan uang dari Dunia maya juga... Serta Produk yang kita tawarkan pun akan makin dikenal oleh khalayak ramai diluaran sana.

Salam...
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar